Skip to content
Mobile Menu
wigatos.tech
Just another Tutorials site.
  • wigatos.tech
  • HOME
  • Android
  • iOS
  • Social Media
    • WhatsApp
    • TikTok
    • Telegram
    • Twitter
    • Instagram
  • Cara Cek
  • Cara Daftar
Special Content
Cara Screenshot Samsung A70 (Tombol, 3 Jari, Panjang) Cara Beli Tiket Bioskop Online Cara Gift Paket Indosat Tabel Angsuran Tunaiku Amar Bank Cara Memperbaiki WhatsApp yang Tidak Bisa Dibuka di HP, Ampuh!
Home Facebook Cara Mengunci Profil Facebook Menggunakan Fitur Profile Lock

Cara Mengunci Profil Facebook Menggunakan Fitur Profile Lock

Gravatar Image
A'ty Faiza
December 27, 2025December 29, 2025131 Views

Banyak pemilik akun Facebook yang memperketat perlindungan dan privasi akunnya dari orang-orang tidak dikenal. Salah satunya dengan cara mengunci profil Facebook. Biasanya akun yang dikunci ditandai dengan ikon perisai pada profilnya. 

Fitur Profile Lock ini membuat akun FB yang awalnya publik hanya terbatas pada teman saja. Begitu pula konten-konten yang pernah di-posting dan semua informasi yang terdapat di akun. Lalu, bagaimana cara menguncinya? Lihat penjelasan berikut ini. 

Daftar Isi
Toggle
  • Manfaat Mengunci Profil Facebook
  • Cara Mengunci Profil Facebook
  • Alternatif Melindungi Profil Facebook

Manfaat Mengunci Profil Facebook

Tapi sebelum menerangkan cara mengunci profil Facebook, berikut akan dijelaskan apa saja manfaat yang akan diperoleh. Tentunya fitur Profile Lock ini memberikan perlindungan lebih pada privasimu sebagai pengguna FB aktif. Sebab hanya teman yang dapat melihat profil tersebut. 

Foto dan status lain yang awalnya Kamu bagikan ke publik akan diubah menjadi hanya teman. Begitu juga sebagian informasi pada kolom Tentang atau About tidak dapat diakses oleh semua orang. Itu artinya, Kamu tidak mudah ditemukan oleh pengguna FB yang tidak dikenal. 

Meskipun tidak Kamu atur, dengan menggunakan Profile Lock ini fitur tinjauan profil akan diaktifkan. Selain itu juga mengaktifkan tinjauan tanda secara otomatis. Jadi, saat ada pengguna yang tag, tidak langsung muncul di profil, tapi harus Kamu setujui dahulu. 

Setelah profil dikunci, ada beberapa postingan yang hanya bisa dilihat oleh teman. Berikut ini rinciannya:

Read More
  • Cara Mengganti Nomor HP di Facebook
  • Cara Menonaktifkan Komentar Facebook Lite
  • Cara Download Video Di Facebook Lite
  • Foto dan postingan yang ada di profil. 
  • Foto sampul dan foto profil berukuran penuh. 
  • Cerita. 
  • Status dan foto yang baru di-posting. 

Cara Mengunci Profil Facebook

Cara Mengunci Profil Facebook
Cara Mengunci Profil Facebook

Fitur Profile Lock di Facebook dapat diaktifkan dari semua perangkat, baik komputer dan laptop. Caranya sangat mudah, sebab bisa dilakukan langsung di aplikasi ataupun versi web. Jadi, jika Kamu mengaksesnya dari komputer tidak perlu mengunduh aplikasi. 

Pastikan sebelumnya sudah login ke akun FB-mu. Kemudian ikuti panduan dan cara mengunci profil Facebook berikut ini:

  • Saat ada di halaman beranda Facebook, ketuk foto profil yang ada di atas. 
  • Lalu tap ikon titik tiga yang terdapat pada tampilan profil. 
  • Setelah itu cari fitur bernama Profile Lock atau Kunci Profile. 
  • Facebook akan menampilkan halaman aktivasi fitur ini. 
  • Untuk mengkonfirmasi, ketuk opsi Lock Your Profile. 
  • Coba cek apakah di profilmu sudah terkunci yang ditandai dengan ikon perisai. 
  • Kalau ingin mematikan fitur ini, caranya sama. Tapi pilih opsi Unlock Profile. 

Berdasarkan panduan tersebut tentunya sangat mudah jika ingin mengunci profil FB. Tapi masalahnya, fitur tersebut tidak tersedia di semua negara. Hanya pengguna di kawasan tertentu yang bisa menggunakan Profile Lock, contohnya Bangladesh dan India. 

Karena itulah, untuk user Indonesia sebaiknya bersabar dahulu. Namun ada juga orang-orang yang mengakalinya dengan menggunakan VPN. Nantinya lokasi diubah menjadi negara yang didukung oleh fitur ini. 

Alternatif Melindungi Profil Facebook

Jika memang di negaramu belum ada Profile Lock, bisa mencoba alternatif lain untuk melindungi profil Facebook. Ada fitur-fitur lain yang dapat Kamu jajal untuk menjaga privasi. Beberapa opsi yang bisa diaktifkan yaitu:

  • Fitur Privacy Checkup atau Pemeriksaan Privasi, yakni mengatur postingan, foto, dan informasi lain hanya dibagikan ke Teman. 
  • Mengedit pengguna yang dapat melihat informasi dasar. 
  • Ubah privasi cerita. 
  • Aktifkan fitur tinjau profil, penandaan, dan perisai foto profil (jika ada). 
  • Kendalikan siapa yang dapat mengirim permintaan pertemanan dan mengikuti. 
  • Kendalikan juga pengguna yang bisa mencari profilmu menggunakan email dan nomor HP. 

Itulah cara mengunci profil Facebook bagi pengguna di negara yang tersedia fitur Profile Lock. Jika Kamu tidak bisa menggunakannya, ada opsi lain untuk dicoba. Atur privasi dan penandaan agar hanya orang tertentu yang dapat melihat. 

Post Views: 131
Cara mengunci profil FacebookFacebookFBKunci profil FacebookKunci profil FBMengunci FacebookMengunci profil FacebookPrivasi FacebookProfil FacebookProfile lockProfile lock Facebook
Share

Post navigation

Previous post Biaya Administrasi Transfer Antar Bank
Next post Cara Tambal Ban Tubeless (3 Metode), Mudah dan Praktis

Related posts

  • Cara Mengetahui Email Facebook Orang

    Cara Mengetahui Email Facebook Orang

  • Cara Mengaktifkan Facebook yang Dinonaktifkan 

    Cara Mengaktifkan Facebook yang Dinonaktifkan

  • Cara Mengunci Aplikasi di HP Samsung

    Cara Mengunci Aplikasi di HP Samsung, Mudah dan Praktis!

  • Cara Menghapus Akun FB Lite

    Cara Menghapus Akun FB Lite

  • Cara Menonaktifkan Akun Fb

    Cara Menonaktifkan Akun Fb

  • Cara Mengganti Nomor HP di Facebook

    Cara Mengganti Nomor HP di Facebook

Recent Posts

  • Cara Screenshot Samsung A70
    Cara Screenshot Samsung A70 (Tombol, 3 J…
  • Cara Beli Tiket Bioskop Online
    Cara Beli Tiket Bioskop Online
  • Cara Gift Paket Indosat
    Cara Gift Paket Indosat
  • Tabel Angsuran Tunaiku Amar Bank
    Tabel Angsuran Tunaiku Amar Bank
  • Cara Memperbaiki WhatsApp yang Tidak Bisa Dibuka
    Cara Memperbaiki WhatsApp yang Tidak Bis…
  • Cara Cek Pajak Motor Online
    Cara Cek Pajak Motor Online (3 Metode) L…
  • Cara Cek Memori Hp Samsung
    Cara Cek Memori Hp Samsung
  • Tentang Kami
Copyright © 2025 wigatos.tech, All Rights Reserved
Go to mobile version